Makin Seru Mainkan E-Sport Dengan Koneksi IndiHome

Layanan Internet IndiHome siap manjakan pemain e-sport Indonesia(dokumentasi poto: instagram @indihome) Beberapa tahun lalu nongkrongin komputer atau laptop dan memainkan game seakan menyiakan waktu, boro boro mikir tentang masa depan, detik demi detik seakan membuang berharganya hidup karena kecanduan ngulik permainan yang tak ada juntrungnya. Namun kini seiring pesatnya pertumbuhan jangkauan internet, main game di laptop bukanlah sesuatu yang tabu bagi kalangan anak muda. Bandul perubahan kini seakan menyapa orang orang yang kerap lupa waktu karena main game, menjadi pemain e-sport bukanlah aib, tiga tahun lalu ketika Asian Games digelar di Jakarta dan Palembang, e-sport dipertandingan sebagai cabang eksbisi. Pada pelaksanaan Asian Games 2022 di Guangzhou, China, menjadi cabang olah raga resmi dan medali yang didapat akan dhitung seperti olah raga lainnya. Keberadaan e-sport makin moncer karena mendapa...